Ask The Expert

Rahasia Tetap Jago Main Bola Meski Gunakan Pen Karena Cedera Patah Tulang

Sabtu, 24 Desember 2016 11:00 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Joko Sedayu
 Copyright:

Meski proses penyembuhan patah tulang sudah semakin modern, yakni dengan pemasangan pen. Namun hal itu bukanlah garansi untuk bisa menghilangkan rasa khawatir kehilangan kemampuan dasar, bagi seorang pesepakbola.

Namun siapa sangka, meski mengalami cedera parah dan harus menggunakan pen bukan berarti harus mengubur mimpi mereka untuk berhenti menjadi seorang atlet. Seperti diutarakan oleh dokter Tim Nasional Indonesia, Dokter Syarif Alwi.

Bagi dokter yang kerap disapa Papi ini, para atlet masih dapat berkarier seperti semula meski telah menggunakan pen. Namun, tentu ada beberapa syarat yang harus dilalui oleh sang atlet.


Dokter Syarif Alwi berpengalaman menangani atlet yang mengalami cedera patah tulang.

Kepada INDOSPORT, Dokter Syarif menjabarkan akan hal-hal yang harus dilakukan atlet yang telah menggunakan pen untuk tidak kehilangan kemampuannya. Berikut penjabarannya.

219