10.9K
5 Potret Mempesona Ayu Sriartha, Atlet Basket Bali di PON XX Papua 2021
© Arif Budi Setyanto/INDOSPORT

Pebasket putri Indonesia yang ikut di Piala Dunia Basket 3x3, Dewa Ayu Made Sriartha Kusuma saat ditemui di IBL Gojek 3x3 seri Yogyakarta, Minggu (21-07-19) di Jogja City Mall.
Bersaing
Dalam ajang pertandingan basket putri di PON XX Papua, tim Bali berada di peringkat kedua Pool X dikarenakan kalah dari Jawa Timur.
Sementara itu, tim basket putri Bali akan kembali bertanding dengan melawan peringkat satu dari Pool Y, yaitu tim basket putri Sulawesi Selatan.
Penulis: Junita Fardani