Viral! Akun AFC Posting Foto Shin Tea-yong saat Perkuat Seongnam FC, Netizen: Bulgogi Coach!

Iklan mie instan inilah yang membuat warganet semakin mengamati sosok Shin Tae-yong yang tampil tak biasa karena kerap kali garang di lapangan ketika mengasuh timnas Indonesia.
Dalam iklan tersebut, pelatih yang membawa timnas Korea Selatan mengalahkan Jerman dengan skor 2-0 di Piala Dunia 2018 Rusia ini mengenakan pakaian berwarna merah jambu berikut rambut keriting,
Dalam iklan berikutnya, nampak Shin Tae-yong berjoget sambil mempromosikan produk Mie Instan asal Korea Selatan tersebut.
Bukan kali ini saja Shin Tae-yong nampak membintangi sebuah iklan. Sebelumnya, bersama beberapa pemain Timnas Indonesia, sang pelatih muncul dalam iklan kopi.
Baca Selengkapnya: Kerap Kritisi Shin Tae-yong Latih Timnas Indonesia, Fakhri Husaini Dibela Coach Justin