Jadwal Siaran Langsung China Open 2023 di Stasiun TV Nasional

Sabtu, 2 September 2023 05:30 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Juni Adi
© PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di Japan Open 2023. (Foto: PBSI) Copyright: © PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto di Japan Open 2023. (Foto: PBSI)
Jadwal Live China Open 2023

Inilah jadwal Live China Open 2023 super 1000 yang akan dimulai pada hari Selasa (05/09/23) mendatang dan disiarkan oleh MNC TV, serta Inews

Selasa (05/09/23) (08.00-18.00) 64 besar

Rabu (06/09/23) (08.00-18.00) 32 Besar

Kamis (07/09/23) (08.00-18.00) 16 Besar

Jumat (07/09/23) (09.00-14.00) Perempat Final

                                 (16.00-21.00) perempat final

Sabtu (09/09/23) (09.00-14.00) Semifinal

                                 (16.00-21.00) semifinal

Minggu (10/09/23) (12.00-17.00) Final