10 Pelatih Ini Kaya Raya Usai Dipecat

Rabu, 6 Januari 2016 06:23 WIB
Editor: Joko Sedayu
 Copyright:
Garry Monk

Garry Monk masih bisa tersenyum lebar ketika dipecat sebagai manajer Swansea City pada Desember 2015. Pria 36 tahun itu mendapat biaya kompensasi sebesar 3 juta poundsterling atau sekitar Rp61,51 miliar dari manajemen Swansea.

Awalnya, pada 4 Februari 2014, Monk diangkat menjadi manajer sementara Swansea untuk menggantikan Michael Laudrup. Namun setelah menutup musim 2013/14 dengan hasil cukup memuaskan, Monk mendapat kontrak tiga tahun hingga 2017.

Sayang Monk dipecat pada 9 Desember 2015 setelah hanya mencatat satu kemenangan dari 11 pertandingan Liga Primer Inggris musim 2015/16.

220