5 Pemain Usil yang Sering Bikin Lawan Marah

Sabtu, 13 Februari 2016 14:18 WIB
Editor: Ramadhan
 Copyright:
Diego Costa

Sejak pindah ke Chelsea dari Atletico Madrid, nama Diego Costa mulai menyeruak sebagai salah satu striker kontroversial. Costa menjadi sosok striker yang penuh semangat, kontroversial dan selalu tak keberatan bentrok fisi dengan pemain lawan dengan menunjukkan wajah yang menyeramkan.

Baru-baru ini di Liga Primer Inggris, Costa terlibat bentrol fisik dengan pemain Watford, Juan Carlos Paredes. Costa terlihat dengan santai mendorong Paredes hingga terjungkal. Tak hanya itu pemain Watford lainnya juga sukses dijungkalkan Costa di dalam kotak penalti.

Costa memang sering memprovokasi pemain lawan dengan aksi-aksi tak pentingnya. Bahkan saat ia ditekal lawan dengan tekel bersih, Costa selalu merengek kesakitan dan minta perhatian dari wasit berhadap mendapatkan hadiah freekick.

151