Critic Sport

Pengembangan Kompetisi Antar Sekolah untuk Terwujudnya Mimpi Timnas Meraih Prestasi

Senin, 3 Oktober 2016 14:57 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Tengku Sufiyanto
 Copyright:
Saran INDOSPORT

Berkaca dari penjabaran di atas, tentu sangat tercemin kemajuan sepakbola atau olahraga Indonesia akan mendapat kesuksesan. Namun satu dilema yang sering dapat terjadi di Indonesia, dimana program ini semoga tidak hanya mengembang di awal, akan tetapi terus berjalan.

Tak hanya itu, dalam program ini dapat diharapkan kegigihan kuat pemerintah demi menghasilkan individu atau atlet yag berprestasi. Seperti halnya yang terjadi di Jepang.

Lalu demi menjaga kelanjutan akan program ini, alangkah eloknya dapat dimasukkan ke dalam UU (Undang-Undang) atau semacam peraturan mengikat. Sehingga akan menjadi hal wajib bagi sekolah-sekolah untuk mengikuti kompetisi ini.

Sebuah kompetisi antar sekolah yang tersebar ke pelosok negeri, dapat mewujudkan mimpi Timnas Indonesia meraih prestasi nantinya.

232