8.2K
Liga Indonesia
Mako Brimob Rusuh, Tim Asal Papua Kena Imbas
Alasan Pindah dari Mako Brimob
Namun saat disinggung akan pindahnya Persiwa karena situasi mencekam, Subagja menjawab dengan diplomatis. Ia menegaskan Persiwa pindah karena tingginya biaya akomodasi bila tetap bermain di Mako Brimob.
"Gak ada kaitan (dengan rusuh). Hanya kebetulan sudah diputuskan hanya lawan pertandingan Persiba aja kemarin, bukan terkait hal itu. Ini lebih kepada biaya akomodasi dan penggunaan fasilitas agak lumayan besar bugetnya, disamping itu penonton agak kurang juga," tutup ayah angkat Egy Malulana Vikri ini.