12.9K
Bola Internasional
Tolak Jadi Model, Intip Cantiknya Nur Indah Pemain Sepakbola Tercantik di Malaysia
Tolak Tawan Jadi Model
Nur Indah sendiri sempat menolak tawaran untuk menjadi model dan memilih untuk menjadi pesepakbola. Namun kalau urusan sekolah tetap ia utamakan.
Sambil menjalani hobinya ini, ia tetap menyelesaikan sekolahnya. Kini ia tergabung di klub sepakbola putri yang membela Kelantan, Malaysia. Nur Indah sendiri berposisi sebagai sayap kiri.