Liga Champions

Keren! UEFA Rilis Video Terbaru Anthem Liga Champions

Senin, 11 Juni 2018 21:26 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© INDOSPORT
Logo Liga Champions. Copyright: © INDOSPORT
Logo Liga Champions.
Anthem Liga Champions

Segala hal yang berkaitan dengan Liga Champions pun mejadi menarik. Salah satunya adalah lagu tema atau anthem dari Liga Champions. 

UCL Anthem merupakan judul resmi dari lagu tema Liga Champions yang sudah digunakan selama 26 tahun tersebut. Tiap tahunnya, UEFA selalu merilis video klip dari lagu tersebut.