Bola Internasional

Bukan Hanya Ronaldo, Bintang Madrid Ini Juga Diincar Man United

Jumat, 29 Juni 2018 17:52 WIB
Penulis: Hesti Puji Lestari | Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Daily Mail
Mural Cristiano Ronaldo di dekat hotel Timnas Argentina. Copyright: © Daily Mail
Mural Cristiano Ronaldo di dekat hotel Timnas Argentina.

Beberapa waktu yang lalu terdengar kabar bahwa bintang Real Madrid, Cristiaono Ronaldo, akan kembali diboyong ke Old Trafford.

Namun ternyata, bukan hanya Ronaldo saja yang dikabarkan akan membela direkrut oleh Manchester United.