6.9K
Liga Italia
Ingin Datangkan Ronaldo, Ini Gaji yang Harus Dibayarkan Juventus
© Reuters
Gaya ikonik Cristiano Ronaldo merayakan gol di pertandingan
Solusi Juventus
Walau begitu, transfer ini tidaklah mustahil untuk diwujudkan. Juventus sendiri diketahui sedang mencari formula untuk meningkatkan pendapatan klub. La Vecchia Signora musim panas ini dipastikan akan menaikan harga tiket.
Selain itu, jersey Ronaldo yang dijual nantinya juga bisa menjadi pemasukan yang besar bagi juara bertahan Serie A ini. Belum lagi sponsor yang nantinya akan masuk untuk mendatangkan sang megabintang.
Berikut Tim-tim yang Telah Lolos ke Perempatfinal Piala Dunia 2018:
Ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA