Bola Internasional

Piala Dunia 2018: Gemilang, Willian Diberi Julukan Aneh oleh Pelatih Brasil

Kamis, 5 Juli 2018 02:55 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Abdurrahman Ranala
© Getty Images
Willian (kanan) dan Neymar, dua pemain bintang Timnas Brasil diyakini bisa jadi pemain terbaik Piala Dunia 2018. Copyright: © Getty Images
Willian (kanan) dan Neymar, dua pemain bintang Timnas Brasil diyakini bisa jadi pemain terbaik Piala Dunia 2018.
Nilai Sempurna

Dalam pertandingan Brasil vs Meksiko sendiri Willian mendapatkan nilai yang sangat sempura seperti yang diberikan oleh laman statistik whoscored, yakni 9.3. Nilai tersebut bisa menjadi sangat bagus lantaran Willian sukses membuat satu assist ke Neymar.

Berikut jadwal lengkap siaran langsung Piala Dunia 2018:

 

A post shared by INDOSPORT.com (@indosportdotcom) on

Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA.

3