Liga Inggris

Link Live Streaming Bundesliga Jerman, Bayern Munchen vs Borussia Dortmund

Minggu, 7 Maret 2021 00:05 WIB
Penulis: Katarina Erlita Cadrasari | Editor: Indra Citra Sena
© INDOSPORT
Live Streaming. Copyright: © INDOSPORT
Live Streaming.
Live Streaming Bayern Munchen vs Borussia Dortmund

Dalam laga terakhirnya, Bayern Munchen mampu menang telak 5-1 atas FC Koln.  Robert Lewandowski, Serge Gnabry, dan Eric Maxim Choupo-Moting adalah nama-nama pemain yang berhasil mencetak gol dalam laga tersebut.

Sementara itu, pekan sebelumnya Borussia Dortmund menang 3-0 saat menjamu Arminia Bielefeld. Dortmund menang lewat gol-gol Mahmoud Dahoud, Jadon Sancho, dan Reinier.

Pada paruh pertama Bundesliga Jerman, Bayern Munchen mampu mengalahkan pasukan Edin Terzic dengan skor 3-2. Dortmund harus bersiap dengan kejutan yang akan ditorehkan oleh Muncen dalam pekan ke-19 Bundesliga Jerman ini.

Berikut link live streaming yang bisa Anda akses untuk menyaksikan pertandingan Bayern Munchen vs Borussia Dortmund.

Perhatian!

1. INDOSPORT tidak bertanggung jawab atas kualitas tayangan.

2. Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu.

Buat kalian yang ingin menonton streaming pertandingan tersebut tanpa adanya gangguan, bisa gunakan bantuan Surfshark agar lebih lancar.