Liga Indonesia

Masih Berambisi di Liga 1, Osas Saha Lebarkan Sayap Buat Binis Agensi

Minggu, 13 Maret 2022 14:24 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Isman Fadil
© Zainal Hasan/Indosport.com
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Osas Saha mendirikan agensi manajemen olahraga. Foto: Zainal Hasan/Indosport.com Copyright: © Zainal Hasan/Indosport.com
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Osas Saha mendirikan agensi manajemen olahraga. Foto: Zainal Hasan/Indosport.com
Diapresiasi Walikota Jakarta Selatan

Sementara itu, Walikota Jakarta Selatan, Munjirin menyambut baik ajakan kerja sama dari Global Sportainment Network. Pihaknya siap mendukung program-program Osas Saha yang punya tujuan baik untuk para atlet Indonesia.

"Tidak saja berprestasi dalam cabang olahraga masing-masing namun juga dapat menata kehidupan yang lebih baik di masa yang sekarang, maupun setelah diri mereka tidak aktif lagi sebagai atlet," ucap Munjirin.

"Selain itu diharapkan adanya kolaborasi yang dapat memberikan warna baru bagi pariwisata, olahraga, dan turut menggerakkan perekonomian khususnya sektor ekonomi kreatif," tuturnya.