Bola Internasional

Posting Bendera Merah Putih, Bek Liga Belanda Ikut Rayakan Gelar Juara Timnas di Piala AFF U-16

Sabtu, 13 Agustus 2022 13:05 WIB
Editor: Subhan Wirawan
© Nofik Lukman Hakim/INDOSPORT
Gelandang Timnas Indonesia U-16, Muhammad Kafiatur Rizky saat melewati kawalan pemain Vietnam. Foto: Nofik Lukman Hakim/INDOSPORT Copyright: © Nofik Lukman Hakim/INDOSPORT
Gelandang Timnas Indonesia U-16, Muhammad Kafiatur Rizky saat melewati kawalan pemain Vietnam. Foto: Nofik Lukman Hakim/INDOSPORT
Daftar Penghargaan Piala AFF U-16 2022: Kapten Timnas Indonesia Jadi Pemain Terbaik

Berikut deretan penghargaan individu usai partai final Piala AFF U-16 2022, di mana kapten Timnas Indonesia berhasil sabet gelar pemain terbaik pada ajang ini.

Timnas Indonesia U-16 pun sukses mempertahankan skor 1-0 dan berhasil memastikan gelar juara Piala AFF U-16 2022.

Tak hanya meraih gelar juara, pada daftar penghargaan individu pun Timnas Indonesia U-16 sukses amankan satu tempat yang diraih sang kapten, Muhammad Iqbal Gwijangge.

Baca selengkapnya: Daftar Penghargaan Piala AFF U-16 2022