Bola Internasional

Jelang Gabung Timnas Indonesia, Egy dan Witan Sulaeman Pesta Gol di Piala Slovakia

Kamis, 15 September 2022 12:16 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© Stars and Stripes FC
Timnas Curacao di CONCACAF Gold Cup 2019. Foto: Stars and Stripes FC Copyright: © Stars and Stripes FC
Timnas Curacao di CONCACAF Gold Cup 2019. Foto: Stars and Stripes FC
4 Predator di Curacao yang Ancam Timnas Indonesia

Ada empat pemain timnas Curacao yang berpotensi jadi ancaman bagi gawang Timnas Indonesia dalam laga uji coba resmi FIFA.

Timnas Indonesia akan berpartisipasi dalam melakukan uji tanding melawan negara lain, demi meningkatkan ranking FIFA dan juga sebagai tolok ukur kekuatan jelang turun di Piala AFF 2022 dan Piala Asia 2023.

Berdasarkan jadwal, timnas Indonesia bakal melakoni pertandingan melawan Curacao pada 24 dan 27 September 2022. Apabila berhasil memenangi pertandingan atas Curacao poin skuad Garuda tentu akan bertambah. 

Sayangnya tidak semudah itu, karena Curacao bukanlah lawan yang mudah ditaklukan. Apalagi, Curacao mempunyai ranking FIFA yang berada jauh di atas Indonesia. Mereka ada di posisi ke-84. 

Ada empat pemain Curacao yang diprediksi bisa menyulitkan Timnas Indonesia di pertandingan FIFA Matchday nanti. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya: 4 Predator di Curacao yang Berpeluang Bikin Kiper Timnas Indonesia Pungut Bola Terus