Piala Dunia 2022

5 Fakta Menarik Jelang Duel Sengit Argentina vs Meksiko di Piala Dunia 2022

Sabtu, 26 November 2022 13:06 WIB
Editor: Juni Adi
© REUTERS/Marko Djurica
Striker Polandia, Robert Lewandowski (kiri) mendapat pengawalan ketat dari gelandang bertahan Meksiko, Edson Alvarez dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 (Foto: REUTERS/Marko Djurica). Copyright: © REUTERS/Marko Djurica
Striker Polandia, Robert Lewandowski (kiri) mendapat pengawalan ketat dari gelandang bertahan Meksiko, Edson Alvarez dalam pertandingan Grup C Piala Dunia 2022 (Foto: REUTERS/Marko Djurica).
Meksiko Belum Pernah Kalah

Meksiko tidak pernah kalah dalam pertandingan kedua mereka di delapan Piala Dunia terakhir (4 menang, 4 imbang).

Polanya bergantian antara seri dan kalah. Jika pola itu berlanjut, Meksiko akan imbang melawan Argentina besok.

Sayangnya meski cemerlang melawan Argentina di Piala Dunia, Meksiko kerap kesulitan bersaing memperebutkan gelar juara karena kerap kandas.

Argentina Paceklik Kemenangan

Meksiko tidak pernah menang dalam tiga pertandingan terakhir mereka di Piala Dunia (1 imbang, 2 kalah).

Kemenangan terakhir didapat pada 2018 saat menumbangkan Korea Selatan 2-1 di fase grup.

Argentina Belum Kebobolan

Argentina tidak kebobolan dalam 3 pertandingan kandang terakhir mereka melawan Meksiko di semua kompetisi.