6 Perjalanan Bulutangkis di Olimpiade

Minggu, 22 November 2015 16:57 WIB
Penulis: Herry Ibrahim | Editor: Zainal Hasan
 Copyright:

Bulutangkis merupakan salah satu cabang olahrag yang dipertandingkan di Olimpiade ini. Namun ternyata bulutangkis tidak semerta-merta dipertandingkan dalam olimpiade.

Bulutangkis secara resmi dipertandingkan di Olimpiade Barcelona 1992. Indonesia sendiri termasuk ambil bagian. Dalam perjalanannya, olahraga tepok bulu ini selalu memunculkan fakta-fakta menarik selama dipertandingkan di olimpiade.

Bulutangkis Indonesia dikancah dunia tidak dapat dipandang sebelah mata. Meski dalam beberapa kejuaraan terakhir para atlet kebanggaan kita tampil kurang memuaskan, setidaknya beberapa atlet legenda telah menorehkan hasil yang membanggakan.

Dalam perjalanannya, atlet Indonesia dan atlet dari negara-negara lain bahu membahu memajukan bulutangkis agar populer diseluruh dunia. Mulai dari yang membanggakan hingga 'mencoreng' nama bulutangkis pernah ditorehkan.

Beberapa kejadian menarik terjadi selama perhelatan Olimpiade yang digelar sejak tahun 1992 sampai tahun 2012. Berikut ini 6 fakta menarik yang dirangkum versi INDOSPORT: 

21