5 Tim Yang Mungkin Dilatih Jurgen Klopp Musim Depan

Kamis, 16 April 2015 15:40 WIB
Editor: Ramadhan
 Copyright:
Real Madrid

Real Madrid mungkin saja mendatangkan Klopp musim depan. Semua itu sejalan dengan ambisi Los Blancos yang doyan belanja besar-besaran demi mendongkrak prestasi.

Apalagi Madrid terancam mengakhiri musim dengan tangan hampa atau tanpa satu pun trofi karena situasi yang tak mendukung di sejumlah kompetisi. Di La Liga, Madrid hanya duduk di posisi ke-2 klasemen, untuk pentas Liga Champions Madrid masih harus melakoni laga berat kontra rival sekota, Atletico Madrid.

Jika Carlo Ancelotti benar-benar hengkang akhir musim nanti, pengganti yang mungkin menggantikannya adalah Zinedine Zidane. Namun, kiprah Zidane sebagai pelatih yang kurang mengkilap tentu tak akan begitu saja mengisi posisi sebagai pelatih Madrid, apalagi Klopp tersedia akhir musim nanti.

2