INDOSPORT.COM – Liverpool sangat mempersiapkan kekuatan skuatnya untuk menjuarai Liga Primer Inggris dengan cara mendatangkan pemain-pemain bintang, seperti Alisson Becker, Naby Keita, Xherdan Shaqiri dan Fabinho.
Kedatangan bintang baru akan mengakibatkan skuat asuhan Jurgen Klopp mengalami penumpukan pemain dan juga terancam pemborosan dalam finansial klub.
Liverpool juga harus melepaskan beberapa pemain yang dinilai tidak memberikan kontribusi besar terhadap The Reds. Ada 4 pemain yang dinilai tidak memberikan pengaruh di Anfield.
Siapa sajakah para pemain itu? Berikut INDOSPORT rangkum sebanyak 4 pemain yang wajib dijual oleh Jurgen Klopp.