5K
Liga Indonesia
5 Pemain Timnas U-16 Disejajarkan dengan Ronaldo
© Fitra Herdian/INDOSPORT
Teks foto Pemain Thailand U-16 Kittikon Khetpara berusaha menghadang laju Bagas Kaffa.
Faturrahman sang pencetak gol di partai final
Kelima pemain lulusan ASAD Jaya Perkasa memang memberikan kontribusi besar bagi keberhasilan Timnas Indonesia menjuarai gelaran Piala AFF U-16 2018. Bahkan, kelimanya hampir selalu masuk ke dalam starting line-up skuat Garuda Muda.
Kisah yang paling spesial dicetak oleh Faturrahman. Ya, Faturrahman bisa dibilang merupakan salah satu tokoh utama dalam keberhasilan Pasukan Garuda Muda menjuarai gelaran Piala AFF U-16 2018.
Ya, Timnas Indonesia U-16 menjuarai Piala AFF U-16 2018 setelah menaklukan perlawanan Thailand dalam drama adu penalti. Faturrahman jadi satu-satunya pemain Indonesia yang mencetak gol pada laga itu.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Timnas U-16 Lainnya Hanya di INDOSPORT