Bola Internasional

Terungkap! Inilah 3 Pemain Sepak Bola yang Pernah Jadi Korban Hoax

Kamis, 4 Oktober 2018 08:45 WIB
Penulis: Coro Mountana | Editor: Arum Kusuma Dewi
© Pikiran Rakyat/Armin Abdul Jabbar
Michael Essien kala masih berseragam Persib Bandung. Copyright: © Pikiran Rakyat/Armin Abdul Jabbar
Michael Essien kala masih berseragam Persib Bandung.
2. Michael Essien

Mantan pemain Chelsea ini juga pernah menjadi korban dari oknum tak bertanggung jawab. Michael Essien dikabarkan terkena penyakit mematikan, Ebola, ketika dirinya sedang membela Timnas Ghana menghadapi Guinea pada 2014.

Ebola adalah penyakit yang berasal dari virus dan telah memakan banyak korban di Afrika. Negara Guinea memang menjadi salah satu Negara Afrika yang terdampak dari penyebaran virus Ebola.

Gelandang bertenaga kuda itupun langsung mengonfirmasi kalau dirinya baik-baik saja. Bahkan pada tahun lalu, pemain yang identik dengan nomor 5 itu sempat bermain di Indonesia bersama Persib Bandung.

64