19.4K
The Real Sultan, Cristiano Ronaldo Jadi Pemilik Jam Termahal Sepanjang Masa
© thesun.co.uk/Reuters
Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez tiba di Dubai saat menerima penghargaan Globe Soccer Awards 2020.
Selain Jam, Ronaldo Pakai Gelang Emas 30 Karat
Usut punya usut, hanya klien tertentu yang memiliki jam tangan mewah Rolex GMT Master Ice. Itu berarti, CR7 menjadi pemilik jam termahal sepanjang masa.
Selain jam Rolex tersebut, tunangan Georgina Rodriguez itu juga mengenakan gelang dan bezel yang dihiasi emas putih 30 karat.
Cristiano Ronaldo akan kembali tampil di ajang Euro 2020. Bintang berusia 36 tahun tersebut akan membela timnas Portugal dalam laga melawan Belgia di babak 16 besar Piala Eropa, Senin (28/06/21) dinihari WIB.