Romantis! Tunangan Cantik Alfeandra Dewangga Pamer Cincin saat Nonton PSIS

Selasa, 5 Juli 2022 10:00 WIB
Penulis: Reni Nur Arifah | Editor: Prio Hari Kristanto
© Piala Presiden
Logo Piala Presiden 2022. Copyright: © Piala Presiden
Logo Piala Presiden 2022.
Jadwal Semifinal Piala Presiden 2022

Berikut jadwal pertandingan babak semifinal Piala Presiden 2022 yang diikuti PSIS Semarang, Arema FC, Borneo FC, serta PSS Sleman.

Empat tim tersebut melewati fase grup dengan mulus, dan mengalahkan lawannya masing-masing di perempat final, baik dengan gol atau lewat adu penalti.

PSIS Semarang menang atas Bhayangkara FC lewat adu penalti, demikian pula Arema FC dan PSS Sleman.

Hanya Borneo FC yang menang karena perolehan gol lebih banyak. Maka dari itu, PSIS Semarang akan jumpa Arema FC di semifinal. Hal ini justru menjadi dilema bagi striker PSIS, Carlos Fortes, yang musim lalu membela Arema.

Carlos Fortes saat ini berstatus sebagai top skor Piala Presiden 2022 dengan lima gol. Ia harus menjebol gawang Arema FC jika ingin membawa timnya melesat ke final.

Baca selengkapnya: Jadwal Semifinal Piala Presiden 2022: PSIS Semarang vs Arema FC, Dilema Carlos Fortes