Bursa Transfer

Rekap Lengkap Bursa Transfer Resmi Liverpool untuk Musim 2023/2024

Jumat, 30 Juni 2023 20:25 WIB
Editor: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji
© liverpoolfc.com
Pemain baru Liverpool, Alexis Mac Allister. (Foto: liverpoolfc.com) Copyright: © liverpoolfc.com
Pemain baru Liverpool, Alexis Mac Allister. (Foto: liverpoolfc.com)
Rekap Bursa Transfer Liverpool

Berikut rekap lengkap bursa transfer Liverpool untuk menghadapi musim 2023-2024:

Pemain Masuk:

  • Alexis Mac Allister (dari Brighton)
  • Sepp van den Berg (kontrak pinjaman di FC Schalke 04 berakhir)
  • Dominik Szoboszlai (dari RB Leipzig)

Pemain Keluar:

  • Naby Keita (ke Werder Bremen, gratis)
  • Roberto Firmino (tanpa klub)
  • Alex Oxlade-Chamberlain (tanpa klub)
  • James Milner (tanpa klub)
  • Arthur Melo (kontrak pinjaman berakhir dan kembali ke Juventus)
  • Fabio Carvalho (Dipinjamkan ke RB Leipzig).

Rekap ini hanya bersifat sementara, karena Liverpool dikabarkan masih berburu pemain baru di bursa transfer musim panas 2023.