Merantau Lama, Perjuangan Pebulutangkis Bhutan Demi Jadi The Next Lee Chong Wei

Kamis, 22 September 2022 12:08 WIB
Penulis: Miranti | Editor: Isman Fadil
© Lars Ronbog / FrontZoneSport via Getty Images
Mengenal Andjela Vitman, pebulutangkis putri Serbia yang puncaki ranking satu dunia junior. Copyright: © Lars Ronbog / FrontZoneSport via Getty Images
Mengenal Andjela Vitman, pebulutangkis putri Serbia yang puncaki ranking satu dunia junior.
Sosok Pebulutangkis Serbia, Andjela Vitman

Mari mengenal Andjela Vitman, pemain putri bulutangkis asal Serbia yang mampu mendobrak dunia dengan menempati ranking satu dunia BWF kategori junior.

Andjela Vitman seolah menjadi sinar harapan bagi Serbia untuk mempopulerkan bulutangkis di negara yang perkasa dengan cabor tenis dan sepak bola tersebut.

Dilansir dari laman Lokalne Visti, media lokal Serbia itu menggambarkan bagaimana dominasi Adnjela Vitman sejak kecil. Dia bahkan dianugerahi sebagai pemain terbaik Kejuaraan Bulutangkis U-15 2019.

Belum lagi kejuaran lain, yang akhirnya membawa Andjela Vitman sebagai salah satu anggota tim nasional Bulutangkis Serbia. Dia membawa nama klubnya, BK Beograd.

Sejauh ini, Andjela Vitman mampu merebut beragam gelar seperti  Juara Cyprus U-17 International 2022, hingga runner up Serbian International Challenge 2018.

Baca selengkapnya: Mengenal Andjela Vitman, Pebulutangkis Putri Serbia yang Puncaki Ranking Satu Dunia Junior