3.4K
Liga Indonesia
Hadapi Cilegon United di Piala Indonesia, Madura United akan Gunakan Jersey Khusus
© INDOSPORT
Madura United vs Cilegon United.
Harga Jersey
Selain akan dikenakan oleh Andik Vermansah dan kawan-kawan, jersey khusus itu nantinnya juga bisa didapatkan langsung oleh suporter Madura United yang juga ingin memilikinya.
Cukup mendatangi toko penjualan atau distro Madura United yang tersebar di wilayah-wilayah kabupaten di Pulau Madura, dan jersey tersebut bisa dibawa pulang dengan harga Rp200 ribu.
"Bagi yang menginginkan kostum khusus pre season, pemesanan bisa dilakukan via Distro di masing masing Kabupaten dengan harga Rp. 200.000," tulis Madura United.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Liga 1 Lainnya Hanya di INDOSPORT.COM