Liga Indonesia

Liga 1: 2 Pilar Absen, Lini Depan Persija Terancam Tumpul Lawan Tira-Persikabo?

Sabtu, 12 Maret 2022 19:15 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Indra Citra Sena
© Nofik Lukman Hakim/Indosport.com
Selebrasi gol gelandang Persija Jakarta, Syahrian Abimanyu. Foto : Nofik Lukman Hakim/Indosport.com Copyright: © Nofik Lukman Hakim/Indosport.com
Selebrasi gol gelandang Persija Jakarta, Syahrian Abimanyu. Foto : Nofik Lukman Hakim/Indosport.com
Efektif Peluang

Sehingga, Sudirman menginstruksikan kepada Riko Simanjuntak dkk. agar tak menyia-nyiakan peluang. Mereka harus bisa mencetak gol, bila perlu lebih cepat dan sebanyak-banyaknya agar meningkatkan kepercayaan diri.

“Yang terpenting di pertandingan vs Tira-Persikabo peluang-peluang yang kami dapatkan harus menjadi gol. Itu yang kami tekankan ke pemain dan kami latih dalam beberapa hari belakangan. 

"Semoga apa yang kami latih bisa diaplikasikan dengan baik sehingga jika dapat peluang di awal pertandingan bisa mencetak gol," tuntas Sudirman.