Bursa Transfer

Bursa Transfer: Kesal dengan PSG, Verratti Lempar Kode Gabung AC Milan?

Selasa, 10 Mei 2022 00:15 WIB
Penulis: Izzuddin Faruqi Adi Pratama | Editor: Prio Hari Kristanto
© REUTERS/Alessandro Garofalo
Selebrasi pemain AC Milan Alessandro Florenzi merayakan gol ketiga mereka bersama rekan setim ke gawang Hellas Verona. Foto: REUTERS/Alessandro Garofalo Copyright: © REUTERS/Alessandro Garofalo
Selebrasi pemain AC Milan Alessandro Florenzi merayakan gol ketiga mereka bersama rekan setim ke gawang Hellas Verona. Foto: REUTERS/Alessandro Garofalo
Makin Dekat dengan Scudetto, Siapa Bisa Tahan AC Milan?

AC Milan hanya membutuhkan 4 poin saja untuk meraih Scudetto dari 2 laga tersisa. Dari dua lawan yang akan dihadapi, siapa yang bisa hentikan laju Rossoneri?.

AC Milan makin dekat meraih Scudetto perdananya sejak tahun 2011 silam usai meraih kemenangan atas Hellas Verona dalam lanjutan Liga Italia 2021/22, Senin (09/05/22).

Dalam duel tersebut, Rossoneri mampu meraih tiga poin penuh dan merangsek ke puncak klasemen berkat kemenangan 3-1 atas tuan rumah Hellas Verona.

AC Milan sejatinya sempat tertinggal terlebih dahulu lewat gol Davide Faroni di menit ke-38. Namun keunggulan itu mampu dibalas di akhir babak pertama lewat Sandro Tonali.

Di babak kedua, AC Milan mampu membalikkan keadaan dan mencetak dua gol tambahan, masing-masing lewat Sandro Tonali di menit ke-49 dan Alessandro Florenzi di menit ke-86.

Baca selengkapnya: Hanya Butuh 4 Poin Saja dari 2 Laga, Tim Mana yang Bisa Hentikan Laju AC Milan Meraih Scudetto?