35.6K

Fakta tentang Dagestan, Republik Muslim Rusia Tempat Kelahiran Khabib Nurmagomedov

Senin, 8 Oktober 2018 16:50 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© Russia Beyond
Salah satu suasana Republik Dangestan. Copyright: © Russia Beyond
Salah satu suasana Republik Dangestan.
2. Islam Jadi Agama Mayoritas

Mayoritas penduduk di Dagestan adalah beragama Islam. Kebanyakan warga Dagestan memeluk agama Islam Mazhab Syafii. 

Muslim pertama di wilayah Rusia saat ini adalah masyarakat Dagestani di kawasan Derbent selepas pentalukan Arab di abad ke-8. Seperti kebanyakan wilayah Kaukasus lainnya, kaum Islam pribumi Dagestan adalah pemerintahan Sufi yang telah ada sejak berabad-abad silam.