SEA Games 2021 Jadi Bukti, Menpora Jabarkan Kesuksesan Implementasi DBON

Senin, 30 Mei 2022 22:48 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Indra Citra Sena
© Media Kemenpora
Menpora RI Zainudin Amali turut ikut mendampingi Presiden Joko Widodo dalam upacara Pelepasan Tim Indonesia menuju SEA Games 2021 Copyright: © Media Kemenpora
Menpora RI Zainudin Amali turut ikut mendampingi Presiden Joko Widodo dalam upacara Pelepasan Tim Indonesia menuju SEA Games 2021
Ada Payung Hukum

Berangkat dari alasan itulah Menpora Amali bareng stakeholder olahraga melahirkan Desain Besar Olahraga Nasional (DBON), yang dipayungi oleh Perpres no 86/2021. Ditambah payung hukum lebih tinggi, UU Keolahragaan No. 11 tahun 2022. 

"Hal ini karena kita semakin jauh tertinggal perkembangan olahraganya dengan negara lain. Dulu di Asia Tenggara kita menjadi yang terdepan," tuturnya.

"Tapi, sekarang negara negara lain seperti Vietnam dan Thailand sekarang lebih maju. Padahal kita sering menjadi juara umum Asia Tenggara dulunya," kenang Menpora Amali.