SBY Tumbang karena Kelelahan, Ini 3 Olahraga untuk Mengatasinya

Kamis, 19 Juli 2018 14:30 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
 Copyright:

INDOSPORT.COM - Presiden ke-6 Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono, harus dirawat di rumah sakit akibat kelelahan. Berikut ini adalah 3 olahraga yang bisa dilakukan untuk mencegah kelelahan. 

Mantan Presiden SBY dirawat di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto sejak Selasa (17/07/18). SBY dirawat karena mengalami kelelahan. 

SBY mengalami kelelahan usai menghadiri beberapa acara di Pacitan dan Yogyakarta. Salah satunya adalah acara nonton Piala Dunia 2018 bersama masyarakat. 

Dengan kegiatan yang padat, membuat Presiden RI ke-6 tersebut mengalami kelelahan. 

Namun, kelelahan sebenarnya bisa dicegah dengan cara berolahraga. Berikut INDOSPORT sajikan 3 olahraga yang bisa mengusir badan lemas dan kelelahan.