Bursa Transfer

Top 5 News: Frank Kessie Dijual AC Milan hingga AHHA PS Pati Coret Pemain

Jumat, 27 Agustus 2021 07:00 WIB
Penulis: Ilham Oktafian | Editor: Prio Hari Kristanto
© Media AHHA PS Pati
Bus baru AHHA PS Pati. Copyright: © Media AHHA PS Pati
Bus baru AHHA PS Pati.
AHHA PS Pati Coret Pemain
3. AHHA PS Pati Coret Pemain Label Timnas
AHHA PS Pati FC membuat keputusan besar dengan mencoret pemain berlabel timnas Indonesia saat kompetisi Liga 2 belum juga bergulir.
Hanya saja memang AHHA PS Pati enggan menyebut siapa pemain yang dimaksud. Mereka lebih memilih untuk tersenyum penuh arti saat ditanya siapa pemain berlabel timnas Indonesia yang dicoret dari AHHA PS Pati.

4. Harga Raket Atlet Bulutangkis di Olimpiade Tokyo

Jonatan Christie menjadi pebulutangkis Indonesia yang memiliki raket paling mahal yang digunakannya saal Olimpiade Tokyo 2020 lalu.

Hal tersebut diketahui dari informasi yang diunggah oleh akun @mainraket di Instagram, di mana membuat sederet fakta tentang harga raket yang dimiliki oleh pebulutangkis Indonesia yang mengikut Olimpiade Tokyo 2020 pada 24 Juli – 8 Agustus 2021.

Baca Selengkapnya: Harga Raket Pebulutangkis Indonesia di Olimpiade 2020, Jonatan Christie Paling Mahal

5. Chelsea Gaet Jules Kounde

Jules Kounde selangkah lagi jadi rekrutan anyar Chelsea. Setelah menempuh rumor panjang, bek Sevilla itu akhirnya merapat ke Stamford Bridge.

Pakar transfer Fabrizio Romano melaporkan jika Chelsea siap melayangkan tawaran resmi pada  Sevilla. Operasi ditaksir  memakan biaya di angka 50 juta euro (setara Rp848 Miliar).

Baca Selengkapnya: Deal! Jules Kounde Tinggalkan Sevilla dan Menuju Chelsea